Pendukung Hidayat-Didik Tumpah Ruah, Triwisaksana: Ini Tanda Kemenangan

JAKARTA (1/7)--Pasangan cagub DKI Jakarta Hidayat Nurwahid-Didik J Rachbini melakukan kampanye akbar hari ini di GOR Sumantri Brojonego...

JAKARTA (1/7)--Pasangan cagub DKI Jakarta Hidayat Nurwahid-Didik J Rachbini melakukan kampanye akbar hari ini di GOR Sumantri Brojonegoro. Sekitar 100 ribu pendukung dan simpatisan pasangan nomor urut 4 tersebut memadati stadion hingga tumpah ruah ke ruas jalan HR Rasuna Said, Kuningan, Jakarta, Minggu (1/7/2012).


Dukungan kepada pasangan Hidayat-Didik datang dari beragam kalangan. Ketua Tim Pemenangan Hidayat+Didik, Triwisaksana, mengatakan membludaknya dukungan yang hadir dalam kampanye hari ini menandakan kemenangan kian dekat.

"Kampanye Hidayat-Didik menjadi kampanye terbesar dalam Pilkada 2012. Insya Allah, ini adalah tanda-tanda kemenangan," ujar Triwisaksana saat berorasi di depan massa pendukung Hidayat-Didik di GOR Sumantri Brojonegoro.

Massa yang membludak terpantau hingga radius hampir 2 Km dari Stadion Sumantri Brojonegoro. Mereka banyak tertahan karena stadion yang telah sesak, dan kendaraan pendukung yang diparkir di sepanjang Jalan HR Rasuna Said. Kemacetan menjadi tak terhidarkan di ruas jalan tersebut.

Puluhan ormas, paguyuban, dan komunitas di Jakarta telah menyatakan dukungannya kepada Hidayat+Didik. Seperti Asosiasi Masyarakat Sumatera Selatan, Asosiasi Masyarakat Sumatera Barat, Perhimpunan Masyarakat Indonesia Timur, Bima, Sunda, Jawa, Jepara, Semarang, Jaringan Perempuan Jakarta, Serikat Buruh, Laskar Betawi, Mubaligh Jakarta, perhimpunan pedagang sayur, pedagang mie ayam, pedagang sayur pasar induk, Mahasiswa Peduli Jakarta, Remaja Masjid, tukang ojek, nelayan dan suporter Jakmania.

Kampanye berlangsung sejak pukul 08.00 WIB pagi. Namun para pendukung pasangan yang diusung Partai Keadilan Sejahtera (PKS) itu sudah mulai berdatangan sejak pukul 06.00 WIB. Kampanye berakhir pukul 12.00 WIB.

"Antusiasme yang ditunjukkan dalam kampanye harus terus dilanjutkan hingga hari pemilihan," pungkas Triwisaksana.

COMMENTS

Nama

Artikel,1,Berita Cabang,2,Berita Daerah,6,Berita Media,7,Berita Pusat,10,Berita Wilayah,5,Figur,6,
ltr
item
PKS KARANGDOWO: Pendukung Hidayat-Didik Tumpah Ruah, Triwisaksana: Ini Tanda Kemenangan
Pendukung Hidayat-Didik Tumpah Ruah, Triwisaksana: Ini Tanda Kemenangan
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhAtcoD5Q4mLlxlFX8nV2mGoqvUX3Eng_NDzDtiAtl6jNbDvWrJwTAC6LGIa3tRJAhh8RCZ6huvGZy-enCTIeDXsgc1hmC8SXya1fkAzxdwCGjymlnZBfyv63r6pAHnybky9dW6oOjrJzA/s320/hidayatdidik.net.png
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhAtcoD5Q4mLlxlFX8nV2mGoqvUX3Eng_NDzDtiAtl6jNbDvWrJwTAC6LGIa3tRJAhh8RCZ6huvGZy-enCTIeDXsgc1hmC8SXya1fkAzxdwCGjymlnZBfyv63r6pAHnybky9dW6oOjrJzA/s72-c/hidayatdidik.net.png
PKS KARANGDOWO
https://pks-karangdowo.blogspot.com/2012/07/pendukung-hidayat-didik-tumpah-ruah.html
https://pks-karangdowo.blogspot.com/
https://pks-karangdowo.blogspot.com/
https://pks-karangdowo.blogspot.com/2012/07/pendukung-hidayat-didik-tumpah-ruah.html
true
1719424820964841868
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy